HADIAH TUTUP TAHUN TIM KARATE UNAS KEMBALI MENDULANG EMAS

Setelah melewati perjuangan panjang dan melelahkan, akhirnya, ketiganya berhasil membukukan kemenangan lewat OHAN DAI dan ditutup dengan KATA KHANKU SHO …. Usai mengikuti SIRKUIT IV FORKI JAWA BARAT, praktis tak ada lagi waktu untuk beristirahat karena ketiganya harus kembali mengikuti…